Author name: mahawangsa

Memperingati Hari Jadi Satuan Pengamanan (Satpam) 30 Desember

Memperingati Hari Jadi Satuan Pengamanan (Satpam) 30 Desember Tahun 2023. Satpam atau sering disingkat menjadi petugas keamanan yang membantu kepolisian Negara Republik Indonesia dalam bidang pengendalian masyarakat terbatas di lingkungan kerja. Mengajak seluruh personel Satuan Pengamanan (Satpam) semakin Profesional di manapun bertugas dalam mengemban fungsi kepolisian terbatas dan semakin optimal dalam pemeliharaan keamanan dan ketertiban …

Memperingati Hari Jadi Satuan Pengamanan (Satpam) 30 Desember Read More »

PT Mahawangsa Adakan Diklat Satpam Kualifikasi GADA MADYA Guna Tingkatkan Profesionalisme Jasa Pengamanan

Surabaya, – PT. Mahawangsa selaku badan usaha jasa pengamanan dalam penyedia & pelatihan tenaga Satuan Pangamanan sesuai dengan UU No 2 Th 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia, Perpol No 1 Th 2023 tentang perubahan atas Perpol No 4 Th 2020 tentang Pengamanan Swakarsa, & Perkap No.18 tahun 2006 ttg Pelatihan dan Kurikulum Satuan Pengamanan. …

PT Mahawangsa Adakan Diklat Satpam Kualifikasi GADA MADYA Guna Tingkatkan Profesionalisme Jasa Pengamanan Read More »

Berkarir menjadi Satpam

Profesi satpam seringkali diremehkan oleh masyarakat karena dinilai sebagai pekerjaan yang rendah. Namun, dalam artikel ini, kita akan membahas mengapa menjadi seorang satpam adalah pilihan yang layak dan mengapa profesi ini sebenarnya sangat penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban di berbagai tempat. Dalam artikel ini, kita akan melihat tanggung jawab, kualifikasi, dan manfaat menjadi seorang …

Berkarir menjadi Satpam Read More »

Butuh Jasa Pengamanan !!!

Anda Butuh Jasa Pengamanan !!! Percayakan Pada BUJP PT MAHAWANGSA Tidak hanya bisa bela diri, tapi satpam perlu banget punya pengetahuan dasar dan ijazah agar tidak membahayakan dirinya dan orang yang dilindunginya. KTA / kartu tanda anggota merupakan kartu wajib yang harus dimiliki oleh seorang satpam sebagai salah satu syarat resmi menjadi seorang satpam. Untuk …

Butuh Jasa Pengamanan !!! Read More »

DIKLAT GADA PRATAMA

PT. Mahawangsa selaku badan usaha jasa pengamanan dalam penyedia tenaga Satuan Pangamanan sesuai dengan UU No 2 Th 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia, Perpol No 1 Th 2023 tentang perubahan atas Perpol No 4 Th 2020 tentang Pengamanan Swakarsa, & Perkap No.18 tahun 2006 ttg Pelatihan dan Kurikulum Satuan Pengamanan, atas pertimbangan tersebut PT. …

DIKLAT GADA PRATAMA Read More »

Kegiatan CSR Donor Darah PT. Mahawangsa

Tindakan perusahaan PT. Mahawangsa yang mengikuti kegiatan sosial dengan cara ikut andil dalam mendukung kegiatan donor darah adalah contoh positif dari tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate Social Responsibility – CSR). Hal ini mencerminkan kepedulian PT. Mahawangsa terhadap masyarakat dan lingkungannya. Berikut beberapa alasan mengapa tindakan ini penting: Meningkatkan Kesehatan Masyarakat: Donor darah adalah aktivitas yang …

Kegiatan CSR Donor Darah PT. Mahawangsa Read More »

Konferensi Pers. Brigjen Pol Awi Setiono (Karo Penmas Divis Humas Mabes Polri)

Terkait dengan perubahan seragam satpam Let’s Cekidot…… “Untuk filosofi seragam satpam yang warna coklat muda untuk baju dan coklat tua untuk celana, dengan makna coklat identik dengan warna tanah atau bumi, kayu, dan batu, yang berarti warna alami,” kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen (Pol) Awi Setiyono di Gedung Bareskrim, Jakarta Selatan, Senin (14/9/2020). Aturan mengenai …

Konferensi Pers. Brigjen Pol Awi Setiono (Karo Penmas Divis Humas Mabes Polri) Read More »

PT Mahawangsa Indahnya Berbagi Kebaikan Saat Pandemi COVID-19

PT. MAHAWANGSA berbagi nasi kotak kepada personil security dan kaum orang yang kurang mampu. Di Jawa Timur walaupun sedang di landa pandemi covid-19 PT. MAHAWANGSA dalam bentuk pengabdiannya memberikan sedikit rezeki kepada masyarakat dan karyawannya. Berbagi kebahagian pada sesama, semoga bermanfaat dan semoga musibah Covid-19 ini segera berakhir Aamiin Aamiin Aamiin YaaRabballalamin. PT. Mahawangsa berbagi …

PT Mahawangsa Indahnya Berbagi Kebaikan Saat Pandemi COVID-19 Read More »

Scroll to Top